Hari kamis kemarin (3/5/2012) ponsel produk samsung Galaxy S3 resmi di realease. Kabar ini merupakan kabar yang sangat baik mengingat kehadirannya sangat di nanti para penggemar Android. Smartphone galaxy s3 dengan bobot 133 gram ini memiliki kamera belakang 8 MP dan kamera depan 1,9 MP. Keunggulan S3 sendiri adalah dengan S Voice. Fiture ini bekerja dengan mengenali perintah suara pengguna, dapat menjalankan perintah untuk memainkan lagu, mengatur volume, mengirim SMS atau e-mail, dan memotret.
Spesifikasi :
1.4GHz quad-core processor
16 / 32GB Internal storage memory
SD Card slot to expand memory to 64 GB
4.8″ Super AMOLED display
8 megapixel camera
1080p video recording at 60fps
2100 mAh battery
NFC Chip
Ice Cream Sandwich OS – 4.0.4 version
Di Inggris, Samsung Galaxy S3 dibandrol di kisaran 600 euro saat diperkenalkan kemarin. Jika dikonversi menjadi rupiah (kurs Rp. 12.000) maka smarphone canggih ini dijual di kisaran harga 7,2 juta rupiah.
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan berkomentar sesuai dengan topik yang dibicarakan dan jangan meninggalkan SPAM !