Home » , , , » Kelebihan dan kelemahan Nokia Lumia 820

Kelebihan dan kelemahan Nokia Lumia 820

Written By imamblogger on Kamis, 07 Februari 2013 | 22.50

Meski masih dibawah bayang-bayang Lumia 920, Nokia Lumia 820 masih merupakan produk yang atraktif. Nokia yang baru realease ini tentunya memiliki beberapa keunggulan dan kelemahannya. Semisal jika dibandingkan dengan seteru sesama Windows Phone 8 dari kubu HTC yang top product sekalipun (HTC 8X), ponsel ini mampu bersaing di sisi kinerja. Jadi untuk Anda yang ingin beralih ke Windows Phone dengan harga yang lebih murah dibandingkan Lumia 920. Ponsel ini bisa mejadi alternatif.



Kelebihan:
- LTE
- Windows Phone 8
- Memori tambahan (micro SD hingga 32 GB)
- Memori Internal (8GB)
- Aplikasi-aplikasi Nokia
- Kinerja hardware mumpuni
- NFC


Kekurangan:
- LTE, masih belum bisa dimanfaatkan di Indonesia
- Bukan kamera 920
- Sedikit berat, dan licin (pada back cover tertutama)

Jika anda tertarik dengan artikel ini dan ingin tahu lebih lanjut silahkan kunjungi tabloit pulsa. Kelebihan dan kelemahan Nokia Lumia 820 akan banyak diulas disana. Harganya berkisar 5 Jutaan seharga laptop ataupun tablet.